SuaraSumut.id - Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo mengimbau warga untuk menghindari perayaan akhir tahun 2021. Hal ini untuk mencegah terjadinya lonjakan kasus Covid-19.
Demikian dikatakan Listyo saat menggelar rapat bersama Panglima TNI, Gubernur Sumut Edy Rahmayadi berserta jajaran di Rumah Dinas Gubernur Sumatera Utara, Rabu (3/11/2021).
"Kegiatan perayaan akhir tahun supaya dihindari untuk mengantisipasi jangan terjadi interaksi yang berlebihan kemudian menjadikan lonjakan," katanya, melansir digtara.com--jaringan suara.com.
Pihaknya akan menjaga ketat area bandara penerbangan dan pelabuhan agar menghindari mobilitas masyarakat yang tidak berkepentingan.
"Mengantisipasi jangan terjadi interaksi yang berlebihan kemudian menjadikan lonjakan, mohon untuk disesuaikan sesuai SOP yang sudah di atur posko posko di bandara, di pelabuhan," katanya.
Listyo memerintahkan personelanya agar dapat menjalankan tugasnya sesuai standar disetiap perbatasan disetiap wilayah.
"Jadi ini akan diatur lebih lanjut, namun persiapan persiapan tolong untuk di laksanakan," tukasnya.
Berita Terkait
-
Kapolri Diminta Evaluasi Kapolda Sumut dan Kapolrestabes Medan
-
7 Pejabat Kepolisian Dicopot Kapolri, Komnas HAM: Kalau Tak Ada Perbaikan, Ya Susah
-
Kapolri Kembali Berkunjung ke Sumbar, Ini Agendanya
-
Kapolri Copot 7 Petinggi Polisi, Termasuk Kapolres Pasaman
-
Tegas Soal 'Potong Kepala' Kapolri Copot 7 Pejabat Polisi
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
Indosat Hadirkan AIvolusi5G yang Kini Mencakup Lebih dari 340 Site Kota Medan
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja