SuaraSumut.id - Kesawan City Walk bakal kembali dibuka malam ini, Jumat (19/11/2021). Gubernur Sumut Edy Rahmayadi mengingat agar protokol kesehatan (prokes) tetap berjalan.
"Kita harus sama-sama mengawasi ini agar masyarakat tidak terpapar COVID-19 kembali," kata Edy, melansir Antara.
Edy mengaku, di tengah situasi pandemi Covid-19 saat ini pertumbuhan ekonomi masyarakat harus tetap dijaga. Sehingga semua pihak harus ikut terlibat mengawasinya.
"Begitupun pertumbuhan ekonomi harus menggeliat jadi saya minta semua melakukan pengawasan," katanya. tuturnya.
Edy menjelaskan, aturan yang ada di PPKM level dua juga jangan diabaikan.
"Pemkot Medan melakukan pengawasan ketat melalui satgas," pesannya.
Diketahui, Pemkot Medan akan membuka kembali Kesawan City Walk dan bagi masyarakat yang datang wajib telah melakukan vaksinasi lengkap dan menggunakan aplikasi PeduliLindungi.
Berdasarkan data Kemenkes RI, jumlah kasus aktif Covid-19 di Provinsi Sumatera Utara (Sumut) kini tinggal 166 orang. Hal ini diketahui, dari total kasus konfirmasi positif sebesar 105.973 usai bertambah lima kasus baru.
Kemudian kasus sembuh, sebesar 102.918 usai bertambah 13 orang. Sedangkan kasus kematian masih tetap bertahan di angka 2.889 orang.
Baca Juga: Istri Gembong Narkoba Meksiko El Chapo Dituntut 4 Tahun Penjara
Tag
Berita Terkait
-
Edy Rahmayadi Nilai PPKM Level 3 Saat Nataru Dapat Cegah Penyebaran Covid-19
-
Hadiri Nikah Massal Syar'i, Edy Rahmayadi: Saya Takut Ada yang Tertukar
-
Kesawan City Walk Medan Bakal Dibuka Kembali, Pengunjung Harus Sudah Divaksinasi Covid-19
-
Jalan Rp 24 Miliar Baru Diperbaiki Rusak Lagi, Edy Rahmayadi Geram
-
Kesawan City Walk Kembali Beroperasi pada 19 November
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
Indosat Hadirkan AIvolusi5G yang Kini Mencakup Lebih dari 340 Site Kota Medan
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja