SuaraSumut.id - Seorang wanita muda di Medan, Graciella Candra (22), tidak menyangka rencananya untuk mendatangi pusat perbelanjaan menggunakan taksi online menjadi petaka, pada Kamis (25/11/2021).
Driver taksi online berinisial NLT yang mengantarnya ke tujuan semula bersikap manis. Tidak ada gelagat yang mencurigakan.
Saat dijemput dari kawasan Avros, Jalan Brigjen Katamso, korban duduk di kursi bagian tengah mobil. Sesekali korban mengeluarkan iPhone IX miliknya.
Sesampainya di Jalan Multatuli, NLT tiba-tiba menghentikan laju kendaraannya. Pelaku langsung mencekik leher dan menjambak rambut korban kuat-kuat.
"Pelaku lalu membawa korban ke belakang mobil. Korban disekap dan diikat," kata Wakapolrestabes Medan AKBP Irsan Sinuhaji, Jumat (26/11/2021).
Momen hidup mati seketika dialami wanita muda yang tidak berdaya ini. Usai dibekap di bagasi mobil, pelaku membawa korban ke daerah Patumbak, Deli Serdang.
"Pelaku meminta seluruh barang-barang bawaan korban, setelah itu dibawa ke daerah Patumbak," kata Irsan.
Meski sudah dalam kondisi tak berdaya akibat mendapat kekerasan oleh pelaku, korban mengumpulkan sisa tenaga yang dimilikinya untuk melompat keluar dari mobil.
Baca Juga: Videonya Viral Bawa Senjata Tajam, Pelajar di Kabupaten Serang Ditangkap Polisi
Badannya dengan keras menghantam aspal. Korban yang kesakitan langsung menjerit meminta bantuan warga.
"Pada perjalanan itu korban berupaya meloloskan diri dan korban melompat dari mobil, dan dibantu warga membuat laporan ke Polsek Parumbak," katanya.
Pelaku yang melihat korban kabur tak bisa berbuat banyak. Pelaku kemudian tancap gas membawa barang-barang korban. Sedangkan korban dalam kondisi tertatih-tatih mendatangi Polsek Patumbak.
"Pada 25 November 2021 malam piket Polsek Patumbak menerima laporan dari seseorang yang mengaku korban begal," ungkap Irsan.
Pengikat rambut dan rambut
Pelaku sempat tak mengaku saat diinterogasi petugas di rumahnya di kawasan Patumbak, Deli Serdang.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Program Pemberdayaan PNM Perluas Dampak Sosial Sepanjang 2025
-
Rektor Unimal Puji Langkah Taktis Dasco Orkestrasi Bantuan untuk Aceh: Cegah Kemiskinan
-
Mulai 2026, Registrasi Kartu SIM Wajib Rekam Wajah, Warga Medan Soroti Teknis dan Keamanan Data
-
1.225 Orang di Sumut Tewas karena Kecelakaan Sepanjang 2025
-
5.737 Personel Gabungan Amankan Malam Tahun Baru di Sumut