SuaraSumut.id - Dua pelaku perampokan yang todongkan pisau ke korbannya ditangkap polisi. Salah satu pelaku ditembak karena melakukan perlawanan.
Kapolsek Medan Baru Kompol Teuku Fathir Mustafa mengatakan, kedua pelaku berinisial DAS (31) dan HH (31). Pelaku beraksi di Jalan Orion, Petisah Tengah, Medan.
Saat itu korban menaiki becak motor (betor), tiba-tiba dipepet pelaku dan menyuruh pengemudi becak berhenti.
"Salah satu pelaku lalu turun dan menodongkan pisau ke bagian perut korban dan meminta korban menyerahkan barangnya," katanya kepada wartawan, Senin (14/2/2022) malam.
Korban yang ketakutan menyerahkan ponsel dan uangnya. Pelaku lalu mengambil barang korban dan melarikan diri.
Korban melapor ke Polsek Medan Baru.
"Petugas kita yang melakukan penyelidikan dan menangkap keduanya saat berada di depan minimarket Jalan Gajah Mada," ujarnya.
Saat dilakukan pengembangan DAS
melakukan perlawanan dengan mendorong dan berusaha merampas senjata api milik petugas.
"Petugas memberikan tindakan terukur ke kaki sebelah kiri pelaku," katanya.
Dari pemeriksaan pelaku merupakan residivis dalam kasus pencurian dengan pemberatan dan bebas dari Lapas pada tahun 2018.
Baca Juga: Perlu Komitmen Pemerintah Kembangkan PLTN untuk Listrik Bebas Emisi
"Pelaku dijerat dengan Pasal 365 ayat 2 ke 2e KUHPidana dengan ncaman hukuman 12 tahun penjara," tandasnya.
Kontributor : M. Aribowo
Berita Terkait
-
Motor, Ponsel hingga Tas Raib, Vicky Pemuda yang Tewas di Kuburan Pesanggrahan Dibunuh Perampok?
-
Perampok Toko Emas di Medan Didakwa Pasal 365
-
5 Perampok Sadis Satroni Rumah Juragan Toko Bangunan Lamongan, Korban Dikalungi Celurit Lalu Gondol Harta Rp 440 Juta
-
Nekat! Perampok di SPBU Sanggau Lukai Korban dan Bawa Lari Uang Rp 5,9 Juta
-
Viral Perampok Acungkan Benda Diduga Senjata Api ke Warga Kopo Bandung, Polisi Buru Pelaku
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
Terkini
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat