SuaraSumut.id - Wali Kota Medan Bobby Nasution menginginkan pada 2024 warga bisa mendapatkan pelayanan kesehatan atau berobat dengan menggunakan KTP.
Demikian dikatakan Bobby saat membuka Musrenbang Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Kota Medan Tahun 2023, Rabu (23/3/2022).
"Pada 2023 saya ingin lihat progress UHC seperti apa? Bisa nggak di 2023, seluruh masyarakat Medan berobat, mendapatkan pelayanan kesehatan hanya menggunakan KTP? Saya mohon ini jadi pembahasan, progress 2023 sampai mana. Saya inginkan ini bisa benar-benar terjadi. Maksimal 2 tahun dari sekarang ini bisa kita laksanakan," katanya.
Bobby menekankan agar pelayanan pendidikan dan administrasi kependudukan lebih ditingkatkan lagi. Harus sampai kepada tingkat yang lebih mikro, yakni kelurahan.
Untuk mewujudkan hal itu, kata Bobby, dibutuhkan kesiapan anggaran dan sumber daya manusia.
Bobby juga mengingatkan agar seluruh OPD berkolaborasi untuk memaksimalkan hasil pelaksanaan program-program priorita, yakni kesehatan, perbaikan infrastruktur, penanganan banjir, penanganan kebersihan, serta pembenahan kawasan heritage dengan memberdayakan UMKM Medan.
"Saya berharapa agar Musrebang ini dapat berjalan dengan baik dan dapat dilaksanakan di lapangan," tukasnya.
Tag
Berita Terkait
-
Keluarga Bocah Muaragembong yang Doyan Makan Kertas, Sandal hingga Kerikil Ingin Berobat ke Rumah Sakit, tapi..
-
Heboh Pebalap MotoGP Marc Marquez Disebut Berobat ke Tukang Urut, Begini Faktanya
-
Novel Baswedan Bakal Berobat ke Belanda: Mata Kiri Akhirnya Buta Permanen
-
ODGJ Kabur Saat Berobat, Bawa Lari Sepeda Motor di Swalayan Pekanbaru
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
-
Unilever Jual Sariwangi ke Grup Djarum Senilai Rp1,5 Triliun
Terkini
-
Hyundai Creta Alpha Resmi Meluncur, Segini Harganya
-
Viral Pria Bersenjata Tajam di Labuhanbatu Selatan Sandera Wanita Renta, Pelaku Ditangkap
-
Daftar Desa dan Dusun di Aceh yang Hilang Akibat Bencana
-
59.365 Meter Jaringan Irigasi di Kabupaten Aceh Timur Rusak Akibat Bencana
-
Kurikulum Darurat KBM Diterapkan di Aceh Timur Pascabencana