SuaraSumut.id - Video seorang pemuda tak bergerak di atas sajadahnya saat menunaikan shalat Idul Fitri 1443 Hijriah, Senin (2/4/2022), viral di media sosial TikTok.
Pria tersebut bahkan sampai tinggal sendirian saat jemaah Idul Fitri sudah beranjak pergi.
Ternyata, pemuda itu tertidur hingga jemaah salat Ied bubar. Peristiwa ini diketahui setelah akun @varioleci mengunggah video lelaki yang tertidur saat salat hingga jemaah bubar tersebut ke TikTok.
Dalam video tersebut, tampak seorang jemaah lelaki berbaju biru tengah tertidur pulas di atas sejadah.
Dia adalah jemaah yang mendapatkan saf salat Ied di jalanan.
Sementara dalam video tersebut tampak spanduk yang menunjukkan tempat video, yakni Tasikmalaya, Jawa Barat.
"Kukira cuma aku yang ngantuk, ternyata gurunya lebih keren," kata akun @inixxx, dikutip dari SuaraSumbar.id.
"Malunya sampai lebaran tahun depan," kata @milikxxx.
Efek tadi malam, mata merah tapi maksain pake koko," kata @azizxxx.
Baca Juga: Pelataran Gereja Kayutangan Malang Jadi Tempat Sholat Idul Fitri
"Malamnya begadang terus pas salat Id matanya merah," kata @milham.
"Karena mimpi lebih indah dari kenyataan, lanjutkan," kata akun @mazxxx.
Sedangkan akun @air berceloteh, "Bakal jadi video legendaris lebaran tahun 2023."
Berita Terkait
-
Heboh Jemaah Shalat Idul Fitri Bubar Gegara Khatib Sentil Jokowi dan Bahas Pemilu Curang: Branding Diri Buat Nyaleg!
-
Pelaksanaan Salat Idul Fitri di Berbagai Daerah Indonesia
-
Tradisi Salat Idul Fitri di Dekat Gereja Koinonia Jatinegara
-
Akhirnya Bisa Tidur Nyenyak, Misteri Iklan RCTI Tahun 90-an di Sawah dan Stadion Ternyata Pakai Alat Ini
-
Ingin Tidur Nyenyak? 4 Makanan Ini Bisa Bantu Kamu Terlelap
Terpopuler
- Pernampakan Mobil Mewah Milik Ahmad Luthfi yang Dikendarai Vanessa Nabila, Pajaknya Tak Dibayar?
- Jabatan Prestisius Rolly Ade Charles, Diduga Ikut Ivan Sugianto Paksa Anak SMA Menggonggong
- Pengalaman Mengejutkan Suporter Jepang Awayday ke SUGBK: Indonesia Negara yang...
- Ditemui Ahmad Sahroni, Begini Penampakan Lesu Ivan Sugianto di Polrestabes Surabaya
- Pesan Terakhir Nurina Mulkiwati Istri Ahmad Luthfi, Kini Suami Diisukan Punya Simpanan Selebgram
Pilihan
-
5 HP Redmi Sejutaan dengan Baterai Lega dan HyperOS, Murah Tapi Kencang!
-
Hak Masyarakat Adat di Ujung Tanduk, Koalisi Sipil Kaltim Mengecam Kekerasan di Paser
-
Waspada, Kebiasaan Matikan Lampu Motor di Siang Hari Bisa Berujung Bui
-
Kenaikan PPN 12% Jadi Nestapa Kelas Menengah, Orang Kaya Sulit Dipajaki?
-
Pusing Dah! Isu Dipecat, Shin Tae-yong Dibebankan Menang Lawan Arab Saudi di Tengah Rekor Buruk Timnas Indonesia
Terkini
-
Gara-gara Promosikan Judi Online, Selebgram di Medan Ditangkap
-
Kesal Tak Diberi Uang Buat Naik Gunung Jadi Motif Pelaku Bunuh Wanita Pemilik Kos di Medan
-
Kepri Menarik Pendatang, Sumut Penyumbang Terbesar
-
Bobby Nasution Dicegat Warga saat Melintas di Simalungun, Ada Apa?
-
Kabur ke Taput, Pembunuh Wanita Pemilik Kos di Medan Akhirnya Diringkus