SuaraSumut.id - Kebakaran terjadi di Pasar Senangin Jalan Sepat, Kelurahan Badak Bejuang, Kecamatan Tebing Tinggi Kota, Kota Tebing Tinggi, Sumatera Utara (Sumut), Minggu (22/1/2023). Dua unit kios dilaporkan terdampak dalam peristiwa itu.
Informasinya, api dapat dipadamkan setelah 5 unit mobil pemadam kebakaran Pemkot Tebing Tinggi turun ke lokasi. Beruntung, kebakaran itu tidak menelan korban jiwa. Sedangkan jumlah kerugian mencapai Rp 20 juta.
Kasi Humas Polres Tebing Tinggi AKP Agus Arianto membenarkan peristiwa tersebut. Menurutnya, kios yang terbakar merupakan milik Sie Liang.
"Kios itu menjual ternak berupa labi labi, kura kura, amster dan ayam. Sementara satu kios lagi dalam keadaan kosong," katanya.
Baca Juga: Terduga Teroris Ditangkap Densus 88 di Sumut, Istri Ikut Digeledah
Pasca kebakaran, Waka Polres Tebing Tinggi Kompol Asrul Robert Sembiring bersama PJU polress setempat juga turut mendatangi lokasi.
"Sumber api masih dalam penyelidikan Polres Tebingtinggi," katanya. (Antara)
Berita Terkait
-
Ancam Tembak Karyawan Toko, Begini Nasib Polisi di Sumut usai Tampangnya Viral
-
Pria Ngaku Nabi Ingin Bubarkan Agama Islam Berakhir di Jeruji Besi
-
Heboh Pria Ngaku Nabi Ingin Bubarkan Islam, Begini Nasibnya Kini
-
3 Tol Luar Jawa dengan Peningkatan Volume Kendaraan Tertinggi Saat Libur Keagamaan Februari 2024
-
Telan Dana Rp4,7 Triliun, Jalan Tol Tebing Tinggi Hingga Limapuluh Resmi Dibuka
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
Terkini
-
Banjir Rendam Ratusan Rumah di Aceh Selatan, 644 Warga Terdampak
-
Perwira Polisi di Labusel Sumut Dituding Pesta Narkoba saat Lebaran 2025, Ini Faktanya
-
KAI Tambah Kursi Penumpang Rute Medan-Rantau Prapat untuk Arus Balik Lebaran 2025
-
Viral Sepeda Motor Masuk Tol Medan-Kualanamu, Pengendara Mengaku Ikuti Maps
-
Ngeri! Tukang Ojek di Sergai Digorok Penumpang Pakai Cutter