SuaraSumut.id - Kawasan Perumahan Tasbi Dua di Kecamatan Medan Selayang tergenang banjir akibat meluapnya Sungai Sei Kambing pada Senin (20/3/2023).
Hal itu dijelaskan Kepala Dinas Sumber Daya Air Bina Marga dan Bina Kontruksi (DSABMBK) Kota Medan Topan Ginting.
Di kawasan itu sering tergenang jika debit air di Sei Kambing meluap. Namun sayangnya, upaya dinas terkait tak bisa maksimal akibat Prasarana dan Utilitas Umum (PSU) komplek perumahan tersebut belum diserahkan kepada Pemkot Medan.
"Jadi genangan di sekitar perumahan Tasbi 2 hari ini diakibatkan luapan Sungai Sei Kambing. Kemudian pihak kita tidak bisa maksimal membantu pembenahan infrastruktur akibat PSU perumahan tersebut belum diserahkan kepada Pemko Medan," kata Topan Ginting dalam keterangan tertulis, Selasa (21/3/2023).
Baca Juga: Ayu Ting Ting Tampil Keren di Ultah Anak Siti Badriah, Kehadiran Lebih Penting dari Kostum
Namun demikian, Topan mengaku sudah mengerahkan alat berat untuk mengurangi dampak genangan air. DSABMBK menurunkan dua unit alat berat berupa satu unit truk penyedot air dan truk derek.
"Truk pompa air dan derek bersama personel sudah kita turunkan ke lokasi. Kami berharap pihak perumahan mau menyerahkan aset PSU nya ke Pemko Medan agar mudah kita melakukan perawatan dan perbaikan infrastruktur di kawasan tersebut," kata Topan.
Berita Terkait
-
Gibran Blusukan ke Lokasi Banjir Kampung Melayu dan Cawang, Bagikan Sembako
-
Banjir Rendam Pemukiman Warga di Kebon Pala
-
Ricuh! Korban Banjir di Kebon Pala Saling Rebutan Sembako Gibran, Warga: Di Sini Sudah Biasa
-
Girang Dikasih Sembako, Begini Curhatan Emak-emak Korban Banjir di Kebon Pala Lihat Gibran Blusukan
-
Kali Ciliwung Meluap, Ratusan Rumah di Kebon Pala Terendam Banjir Setinggi 2,5 Meter
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Jelang Akhir Pekan, Harga Emas Antam Berbalik Merosot
-
Maskapai Rela Turunkan Harga Tiket Pesawat Selama Libur Nataru
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
Terkini
-
110 TPS di Sumut Gelar Pemungutan Suara Susulan Akibat Banjir
-
Edy-Hasan Keok di TPS Bobby Nasution, Ini Hasilnya
-
Hasil Pilgub Sumut 2024: Edy Rahmayadi Unggul di TPS Kediamannya
-
Tim SAR Brimob Polda Sumut Evakuasi Warga Terjebak Banjir di Medan
-
5 Warga Diduga Terlibat Politik Uang di Pilkada Banda Aceh 2024 Ditangkap