SuaraSumut.id - Kapolda Sumut Irjen Agung Setya Imam Effendi mengatakan untuk memperkuat negara perlu membangun karakter masyarakat yang humanis memanusiakan manusia.
Hal ini dikatakan oleh Irjen Agung Setya saat menghadiri Forum Grup Diskusi (FGD) bertempat di Universitas Deli Husada Delitua, kemarin.
"Diperlukan karakter-karakter yang mampu menggoreskan stempel humanis dalam bela negara," katanya dalam keterangan tertulis.
Agung Setya menjelaskan bahwa bela negara diukur bukan apa yang kita dapat dari negara, namun apa yang kita telah berikan kepada negara.
Dirinya berharap kepada seluruh pihak mampu merubah karakter yang humanis dan harus berangkat dari kesadaran diri.
"Jika mau efektif merubah karakter harus dari atas ke bawah," ucapnya.
"Bangsa ini memerlukan kita. Saya yakin kelompok-kelompok intelektual dalam ruangan ini mampu mengubah karakter yang humanis," sambungnya.
Dirinya menjelaskan di zaman sekarang ini penggunaan media sosial tidak bisa dibendung. Sehingga mempengaruhi persepsi bahkan berpengaruh pada perilaku masyarakat.
Baca Juga: Aneka Batik dan Tenun Khas Sulsel Dipamerkan di Anjungan Pantai Losari
Berita Terkait
-
Ditpolairud Polda Sumut Tangkap Pengedar Sabu
-
Polda Sumut Tangkap Bandar hingga Admin Chip Higgs Domino, Omzet 12 Juta Per Hari
-
Polda Sumut Razia Tempat Hiburan Malam di Medan, 14 Pengunjung hingga CS Positif Narkoba
-
Polda Sumut Bongkar Sindikat Narkoba, Dikendalikan Napi Tanjung Gusta, 45 Kg Sabu Disita
-
Gelapkan Rp 3,7 Miliar Uang Brimob Polda Sumut, Perwira Polisi Ini Dituntut 5 Tahun Penjara
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
Terkini
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat