Polisi Ringkus 2 Pencuri Motor Milik Inem Petugas Kebersihan di Medan

Firdaus belum menjelaskan detail identitas kedua diduga pencuri tersebut.

Suhardiman
Jum'at, 07 Januari 2022 | 14:11 WIB
Polisi Ringkus 2 Pencuri Motor Milik Inem Petugas Kebersihan di Medan
ilustrasi penangkapan-Polisi Ringkus 2 Pencuri Motor Milik Inem Petugas Kebersihan di Medan. [Envato Elements]

SuaraSumut.id - Polisi meringkus dua orang diduga pelaku pencuri motor milik Suratinem alias Inem (45), petugas kebersihan di Medan.

"Iya dua orang sudah ditangkap," kata Kasat Reskrim Polrestabes Medan Kompol M Firdaus kepada SuaraSumut.id, Jumat (7/1/2022).

Kekinian keduanya masih menjalani pemeriksaan intensif di Satreskrim Polrestabes Medan. Firdaus belum menjelaskan detail identitas kedua diduga pencuri tersebut.

"Nanti (lengkapnya) akan dirilis," ujar Firdaus.

Baca Juga:8 Momen BCL Liburan Bareng Anak di Bromo, Pesona Noah Bikin Salfok

Diberitakan, seorang petugas kebersihan bernama Surtinem (45) menjadi korban pencurian. Sepeda motornya dibawa kabur saat dirinya tengah menyapu jalan.

Peristiwa berawal saat korban sedang bertugas menyapu ruas Jalan Agus Salim, Medan, Selasa (4/1/2022).

Melihat sepeda motornya hilang, Inem langsung membuat laporan ke Polsek Medan Baru untuk ditindaklanjuti oleh pihak kepolisian.

Dari hasil olah TKP, aksi pelaku Curanmor terekam kamera CCTV. Pelaku berjumlah dua orang pemuda yang datang menaiki motor berboncengan.

Kontributor : M. Aribowo

Baca Juga:Rekomendasi 5 Aplikasi Edit Video TikTok Terbaik, Bisa Diedit dari HP

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini