Kisah Dua Wanita Asal Sumut Masuk Islam, Alasannya Menyentuh Hati

Sebelum mengucapkan syahadat, mereka diminta untuk mengungkapkan alasan memilih memeluk agama Islam.

Suhardiman
Minggu, 31 Juli 2022 | 10:59 WIB
Kisah Dua Wanita Asal Sumut Masuk Islam, Alasannya Menyentuh Hati
Ilustrasi wanita masuk Islam di Masjid Agung Annur Pekanbaru. [Foto Riauonline]

"Kedua orang tua belum tahu, semoga mereka tidak marah," jelasnya.

Setelah mendapat penjelasana kedua wanita ini, Rubianto meminta Nur dan Dewi untuk terus berbakti kepada kedua orang tua.

"Meski berbeda keyakinan, tetaplah berbuat baik dan berbakti kepada kedua orangtua. Kita boleh tidak menuruti perkataan mereka jika diajak kembali ke agama sebelumnya atau diajak berzina," kata Rubianto.

Usai bersyahadat, keduanya mendapatkan bingkisan dari Mualaf Center Annur yang berisikan tuntunan salat lengkap serta perangkat alat salat.

Baca Juga:Live Streaming Persija Jakarta vs Persis Solo Sore Ini Bukan di Papuktv, Klik Link di Sini

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini