Tiga Rumah Warga Siantar Terbakar, Dua Korban Menderita Luka Bakar

Tiga unit rumah di Jalan Sangnawaluh, Kelurahan Siopat Suhu, Kota Pematang Siantar, Sumatera Utara (Sumut), ludes dilahap si jago merah, Sabtu (25/3/2023) pagi.

Riki Chandra
Sabtu, 25 Maret 2023 | 12:20 WIB
Tiga Rumah Warga Siantar Terbakar, Dua Korban Menderita Luka Bakar
Proses pemadaman api pasca kebakaran rumah di Pematang Siantar. [Dok.Antara]

SuaraSumut.id - Tiga unit rumah di Jalan Sangnawaluh, Kelurahan Siopat Suhu, Kota Pematang Siantar, Sumatera Utara (Sumut), ludes dilahap si jago merah, Sabtu (25/3/2023) pagi. Dua orang korban dilaporkan mengalami luka bakar.

Kapolres Pematang Siantar AKBP Fernando mengatakan, dua warga mengalami luka bakar serius. Sedangkan kerugian materi diperkirakan mencapai Rp 600 juta.

"Pihak kepolisian masih melakukan penyelidikan penyebab kebakaran, sedangkan dua korban luka bakar dibawa ke rumah sakit untuk penanganan medis," katanya.

Informasi yang diperoleh, kebakaran diduga akibat kompor gas meledak dari rumah makan milik Sugeng.

Baca Juga:Penanganan Kasus Kematian Bripka AS Ditarik Polda Sumut

Warga sekitar mengaku terkejut dengan suara ledakan, disusul kobaran api besar dari rumah yang terbakar dan merambat dua rumah di dekatnya.

Api dipadamkan tim pemadam kebakaran dari Pemerintah Kota Pematang Siantar dibantu pemadam kebakaran milik perusahaan swasta setempat. (Antara)

Berita Terkait

Berita viral kali bukan tentang video mirip Rebecca Klopper, melainkan sopir truk dianiaya sejumlah pemuda diduga dari ormas di Pematang Siantar, Sumatera Utara (Sumut)

serang | 17:59 WIB

Hindari sinar matahari langsung dari pukul 11.00-14.00 siang karena indeks sinar ultraviolet pada waktu tersebut cukup tinggi.

tantrum | 14:30 WIB

Kejadian naas itu bermula ketika tiga karyawan PT BDP melakukan pekerjaan pendampingan atau menambal lantai tugboat

riau | 12:13 WIB

Daun tempuyung adalah tanaman herbal yang dipercaya memiliki banyak khasiat bagi kesehatan.

yoursay | 10:54 WIB

Baru-baru ini, karyawan jaringan toko makanan crepes, Dcrepes menjadi perbincangan di media sosial, karena rata-rata mereka terlihat memiliki bekas luka bakar di tangannya.

lifestyle | 12:55 WIB

News

Terkini

Hakim juga memerintahkan terdakwa dikeluarkan dari tahanan sementara segera setelah putusan ini diucapkan.

News | 16:41 WIB

Terkait itu, Bobby menyampaikan kepada seluruh massa PBB bahwa Kota Medan selama ini damai.

News | 15:57 WIB

Jemaat kesulitan untuk beribadah di dalam pusat perbelanjaan modern di sana karena terkendala izin.

News | 15:13 WIB

Dari pelacakan menunjukan mobil korban berada di pinggir Jalan Kelambir V.

News | 22:41 WIB

Hadi menjelaskan Aiptu FB yang bertugas di Dokkes Polda Sumut ini sudah tiga bulan tidak masuk kerja.

News | 16:43 WIB

Job Fair mini yang berlangsung selama satu hari ini pun langsung diserbu para pencari kerja.

News | 16:29 WIB

Para pelaku lalu merampas kendaraan korban dan meninggalkan lokasi kejadian.

News | 15:31 WIB

Selanjutnya, FB dan barang bukti diserahkan ke Polres Asahan guna pemeriksaan lebih lanjut.

News | 21:06 WIB

Produksi UMKM ini dinamai Celibu (Cemilan Lidah Buaya).

News | 19:10 WIB

Dirinya mengaku kehadiran pasukan Brimob untuk memelihara keamanan dalam negeri dan mencintai situasi Kamtibmas.

News | 18:42 WIB

Lokasinya di Masjid Jamik Baiturrahim Desa Ujong Baroh, Kecamatan Johan Pahlawan, Kabupaten Aceh Barat.

News | 17:40 WIB

Warga antusias turut memeriksakan kesehatannya, apalagi kegiatan ini juga terbuka untuk masyarakat desa lainnya.

News | 18:45 WIB

Jumlah itu turun 0,39 persen secara bulanan (month-to-month/mtm).

News | 17:49 WIB

Polisi yang mendapat laporan melakukan penyelidikan.

News | 16:49 WIB

Selain memantau di dalam persidangan, kata Frans, pihaknya juga memantau di luar persidangan tuntutan terhadap terdakwa Apin BK.

News | 14:52 WIB
Tampilkan lebih banyak