SuaraSumut.id - Polisi mengungkap motif pembunuhanan terhadap Ridhwan, yang mayatnya ditemukan dalam karung dengan kondisi terikat di jembatan Desa Jeungki, Kecamatan Peureulak, Aceh Timur.
Polisi menyebut, pelaku berinisial ZW (25), warga Karang Baru, Kabupaten Aceh Tamiang, melakukan aksinya diduga karena sakit hati.
"Motif pembunuhan karena sakit hati," kata Kapolres Langsa AKBP Agung Kanigoro, dilansir dari Antara, Minggu (25/7/2021)
Berdasarkan keterangan pelaku, pembunuhan dilakukan seorang diri. Sebelum melakukan aksinya, membunuh, korban disebut ada memukul dan memaki pelaku.
Korban disebut sehari-hari bekerja sebagai pembeli dan pengumpul barang bekas. Saat membuang korban pelaku dibantu temannya berinisial DN (40) yang saat ini masih dalam pengejaran.
"Mereka mengambil sejumlah barang-barang berharga milik korban. Kita imbau agar DN segera menyerahkan diri," ujarnya.
Pelaku dipersangkakan dengan Pasal 340 jo Pasal 338 Subs Pasal 365 Ayat (3) KUHP dengan ancaman pidana hukuman mati atau penjara seumur hidup.
Tag
Berita Terkait
-
Pembunuh Mayat Pria Terikat dalam Karung di Aceh Timur Ditangkap
-
Dua Terdakwa Kasus Pembunuhan Divonis 18 Tahun Penjara
-
Mayat Pria di Parit Belakang RS Awal Bros, Disebut Sempat Ingin Berobat
-
Buntut Sebut Vaksin Covid-19 Untuk Pembunuhan Massal, Gus Najih Maimoen Dipolisikan
-
Kronologi Pembunuhan Sadis Penggali Kubur di Medan: Dibacok, Dibuang ke Kolam!
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Program Pemberdayaan PNM Perluas Dampak Sosial Sepanjang 2025
-
Rektor Unimal Puji Langkah Taktis Dasco Orkestrasi Bantuan untuk Aceh: Cegah Kemiskinan
-
Mulai 2026, Registrasi Kartu SIM Wajib Rekam Wajah, Warga Medan Soroti Teknis dan Keamanan Data
-
1.225 Orang di Sumut Tewas karena Kecelakaan Sepanjang 2025
-
5.737 Personel Gabungan Amankan Malam Tahun Baru di Sumut