SuaraSumut.id - Presiden Jokowi meminta harga tes PCR untuk Covid-19 diturunkan. Jokowi minta agar harga tes PCR berkisar Rp 450 ribu-Rp 550 ribu.
Terkait hal itu, Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Edy Rahmayadi mengaku akan menunggu kajian dari ahlinya.
“Jadi harus nunggu ahlinya, karena masalah perdagangan itu saya kurang paham," kata Edy, melansir dari digtara.com--jaringan suara.com, Senin (16/8/2021).
"Saya malah inginnya gratis. Tapi itu kan masalah perdagangan, saya kurang paham," tambahnya.
Baca Juga: Diskriminasi Gender di Tempat Kerja, Dampaknya Bisa Rusak Kesehatan Mental
Edy mengaku, pihaknya akan terus mengupayakan penyebaran Covid-19 hilang dari Sumatera Utara.
"Apapun keputusannya saya berharap Covid-19 ini berakhir bagaimanapun caranya," katanya.
Edy meminta masyarakat turut membantu pemerintah dalam penanganan Covid-19 dengan menjaga diri dan menerapkan protokol kesehatan.
"Menjaga diri sendiri yang paling utama itu memakai masker, menjaga jarak dan menghindari kerumunan," tukasnya.
Baca Juga: Lampu Berhenti Menyala
Berita Terkait
-
Harap Bijak! Stop Menormalisasi Fenomena Pemerasan di Balik Mental Gratisan
-
Cara Dapat Gratis Ongkir Shopee, Benar-benar Rp0 Biar CO Lebih Murah
-
Yasonna Laoly Ngaku Kekurangan Dana Saksi Edy-Hasan, Sebut Akan Gadai Kantor DPD PDIP
-
Roy Suryo Bongkar Trik Licik Akun Fufufafa Hilangkan Jejak Digital Jokowi
-
Wanti-wanti Prabowo Jaga Jarak, Pengamat Acungi Jempol buat Jokowi jika Bisa Mesra Selama 5 Tahun: Beliau Top
Tag
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Pemenuhan Hak Asuh Anak Belum Jadi Prioritas Calon Kepala Daerah di Pilkada 2024
-
Kabar Baik dari Mendag Budi Santoso, Harga Minyakita Turun Pekan Ini
-
Oknum ASN Rudapaksa Pelajar SMP hingga Hamil di Padangsidimpuan
-
Ribuan Warga Terdampak Banjir Bandang Tapanuli Selatan
-
H-2 Pencoblosan, Elektabilitas Bobby-Surya Unggul Jauh di Pilgub Sumut 2024