
SuaraSumut.id - Mendengar nama Masjid Raya Kota Medan, tentunya tidak akan bisa dilepaskan dari Masjid Raya Al-Mashun. Tempat peribadatan bagi Kaum Muslim di Kota Medan tersebut, telah menjadi ikon yang kini tidak bisa terpisahkan dengan ibu kota Provinsi Sumatera Utara (Sumut).
Masjid Al-Mashun sendiri merupakan masjid tertua yang terletak di Jalan Sisingamangaraja Nomor 61, Kota Medan.
Bangunan masjid tersebut dimulai pembangunannya pada Tahun 1906 dan selesai 1909. Pada awal pendirian, masjid ini menyatu dengan kompleks Istana Kesultanan Deli.
Gaya arsitektur masjid ini juga cukup unik, karena memadukan antara khas Timur Tengah, India dan Spanyol. Bangunan masjid tersebut berbentuk segi delapan dan memiliki sayap pada bagian selatan, timur, utara dan barat.
Baca Juga: Masjid Raya KH Hasyim Asy'ari jadi Sentra Vaksin Lintas Agama di Jakbar
Namun, siapa sangka Masjid Raya Medan ini merupakan saksi sejarah Kaum Melayu Deli yang merupakan penguasa dari Kesultanan Deli.
Adalah Sultan Ma’mun Al Rasyid Perkasa Alam, yang memimpin Kesultanan Deli, memulai pemabangunan masjid tersebut pada 21 Agustus 1906.
Sultan Ma'mun sengaja membangun masjid kerajaan dengan megah, karena menurut prinsipnya hal itu lebih utama ketimbang kemegahan istananya sendiri, Istana Maimun.
Pun anggaran yang dikeluarkan tidak sedikit, kala itu anggaran yang dihabiskan mencapai 1 juta Gulden. Dari total biaya pembangunan masjid itu disebut-sebut ditanggung Sultan Ma'mun. Namun, konon Tjong A Fie, tokoh kota Medan dari etnis Tionghoa pada masa itu turut berkontribusi mendanainya.
Dirancang Arsitek Belanda
Baca Juga: Terkuak di Sidang, Alex Noerdin Disebut Terima Duit Rp2,4 M dari Masjid Raya Sriwijaya
Awalnya, masjid dirancang oleh arsitek Belanda Van Erp yang juga merancang Istana Maimun, tetapi prosesnya dikerjakan oleh JA Tingdeman.
Berita Terkait
-
Wakil Walkot Medan Ngamuk Dapati Parkir Berlapis Dekat RSUD Pirngadi: Jangan Dibiasakan
-
Bobby Nasution Batal Hadiri Pisah Sambut Wali Kota Meski Telah Datang ke Balai Kota, Apa Sebabnya?
-
Banjir saat Hari Pencoblosan, Paslon Pilkada Medan Nomor 2 Gugat KPU ke MK
-
Pendidikan dan Umur Clara Wirianda, Jadi Perbincangan Usai Digosipkan dengan Bobby Nasution
-
Bobby Nasution Cuti Pilgub Sumut 2024, Aulia Rachman Ditunjuk Jadi Plt Wali Kota Medan
Tag
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Memutuskan Pindah Homebase Musim Depan, Dua Tim Promosi Angkat Kaki
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp60 Jutaan: Pilihan untuk Keluarga Baru, Lengkap Perkiraan Pajak
Pilihan
-
LDA Keraton Solo: Wacana Pembentukan DIS Sempat Diajukan ke MK
-
Geely Auto Luncurkan Galaxy Cruiser, Mobil Berteknologi Full AI di Auto Shanghai 2025
-
Jakmania Bersuara: Lika Liku Sebarkan Virus Orange di Kandang Maung Bandung
-
Ikuti Jejak Doan Van Hau, Bintang Thailand Kena Karma Usai Senggol Timnas Indonesia?
-
Hasil BRI Liga 1: Dibantai Borneo FC, PSIS Semarang Makin Terbenam di Zona Degradasi
Terkini
-
Telkomsel dan Pegatron Terapkan Jaringan 5G
-
Buruan Klaim! Saldo DANA Gratis Hari Ini Bisa Buat Modal Jalan-Jalan ke Mal
-
Promo Indomaret Jelang Akhir April 2025, Susu hingga Nescafe Paling Murah
-
Cara Klaim Saldo DANA Kaget Hari Ini, Bisa Traktir Teman Ngopi
-
Taiwan Sasar Wisatawan Medan, Gandeng Mikha Tambayong dan Tawarkan Konsep Wisata Unik