Polisi Periksa 9 Saksi Terkait Mobil Jatuh ke Danau Toba Renggut Satu Korban Jiwa

Dari hasil pemeriksaan mesin kapal pada saat bongkar muat dalam keadaan mati.

Suhardiman
Jum'at, 04 Juni 2021 | 09:16 WIB
Polisi Periksa 9 Saksi Terkait Mobil Jatuh ke Danau Toba Renggut Satu Korban Jiwa
Proses evakuasi mobil yang terjatuh dari KMP Ihan Batak di Pelabuhan Ambarita, kawasan wisata danau Toba (Kementerian Perhubungan via ANTARA)

"Angin kencang dan berputar sehingga mengakibatkan kapal maju mundur dan mengakibatkan tali tross kapal putus. Setelah kapal kapal mundur, rampdoor terlepas dari movable bridge. Sehingga rantai rampdoor juga putus," katanya.

Saat rantai rampdoor putus mobil Avanza yang bermuatan empat orang tersebut sedang menyeberang dari kapal ke dermaga, yang mengakibatkan mobil terperosok jatuh ke dalam danau.

"Penanganan korban kendaraan sudah dievakuasi dengan menggunakan mobil pemadam kebakaran serta petugas dan dibantu masyarakat," tukasnya.

Baca Juga:Penyelidikan Pertamina : Ledakan di Makassar dan Gowa Bukan Tabung Gas

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini