Marcella Simon memutuskan menjadi mualaf pada pada 7 September 2019. Di bawah bimbingan Ustadz Adi Hidayat, ia mengucapkan dua kalimat syahadat.
Setelah menjadi mualaf, Marcella Simon tampil dengan busana muslim dan mengunggah sejumlah foto berhijab. Namun kini, postingan tersebut tak lagi ada di laman Instagramnya.