Petani Abdya Resah, Kuota Pupuk Bersubsidi Dipangkas 50 Persen, Panen Terancam!

Salah seorang petani bernama Burhan mengaku hanya mendapatkan jatah pupuk bersubsidi 25 kg.

Suhardiman
Senin, 26 Februari 2024 | 14:32 WIB
Petani Abdya Resah, Kuota Pupuk Bersubsidi Dipangkas 50 Persen, Panen Terancam!
Ilustrasi pupuk bersubsidi [Suaraindonesia]

"Kami sudah berkoordinasi dengan pemerintah pusat untuk meminta penambahan kuota pupuk bersubsidi untuk Abdya. Namun, hingga saat ini belum ada kepastian kapan kuota tersebut akan ditambah," jelasnya.

Dirinya berharap pemerintah pusat bisa segera menambah kuota pupuk bersubsidi untuk Abdya. Mengingat pupuk merupakan faktor penting untuk kesuburan tanaman padi.

"Kita juga mengimbau para petani untuk menghemat penggunaan pupuk dan mengoptimalkan pengairan," katanya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini