SuaraSumut.id - Sebuah restoran atau kafe di Kota Medan, Sumatera Utara (Sumut), disegel pemerintah karena tak taat pajak. Penyegelan itu dilakukan lansung oleh Wakil Wali Kota Medan, Aulia Rachman.
Kafe Noma Cafe and All-day Dining itu beralamat di Jalan Amir Hamzah, Kota Medan. Aksi penyegelan berlangsung pada Sabtu (20/11/2021) malam.
Wakil Wali Kota Medan Aulia Rachman mengatakan, kafe tersebut telah beroperasi sejak 9 bulan terakhir. Namun, pemilik kafek yang tidak pernah mendaftarkan usahanya ke Badan Pengelolaan Pajak dan Retribusi Daerah (BPPRD) Kota Medan.
“Ini menyalahi aturan. Kami minta secara persuasif mereka melakukan penolakan, makanya di segel langsung,” katanya, dikutip dari Digtara.com - jaringan Suara.com, Senin (22/11/2021).
Sebelum dilakukan penyegelan, Pemkot Medan telah mengingatkan pihak pengelola kafe. Namun, hal itu tidak diindahkan.
“Beberapa kali saya di intruksikan sama pak wali, saya singgah seberntar bersama upt, memastikan agar mereka bisa masuk daftar sebagai wajib pajak (WP),” katanya.
Pihaknya juga akan membuka segel kafe tersebut ketika sudah memenuhi administrasi.
Berita Terkait
-
Bobby Nasution Serahkan Bantuan Dana Hibah untuk Yayasan Pembinaan Muallaf Al Muhajirin
-
Bobby Nasution Ingin BWS Sumatera II Segera Melakukan Revitalisasi Danau Siombak
-
PAD Meningkat Drastis, Program E-Parking Bobby Nasution Disukai Semua Pihak
-
Segel Tempat Hiburan Malam Langgar PPKM, Pengamat Apresiasi Ketegasan Bobby Nasution
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 7 Sepatu Nike Tanpa Tali yang Praktis dan Super Nyaman untuk Lansia
Pilihan
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
-
Hashim dan Anak Aguan Mau Caplok Saham UDNG, Bosnya Bilang Begini
Terkini
-
Layanan Pegadaian Hadir di Mandrehe Nias Barat
-
Indosat Hadirkan AIvolusi5G yang Kini Mencakup Lebih dari 340 Site Kota Medan
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini